5 REKOMENDASI KLINIK GIGI HITS DAN PROFESIONAL DI JOGJA

admin

Informasi

5 REKOMENDASI KLINIK GIGI HITS DAN PROFESIONAL DI JOGJA

Cloud Sehat merangkum 5 rekomendasi Klinik Gigi di Jogja yang Hits dan Profesional. Saat ini kesehatan gigi telah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari penampilan seseorang. Gigi yang sehat dan rapih akan menambah rasa percaya diri. Memilih klinik gigi dan dokter gigi yang sesuai tidak mudah saat ini, maka Cloud Sehat akan memberikan rekomendasi bagi sobat Cloud Sehat sehingga sobat Clud Sehat tidak bingung lagi.

Berikut ini 5 rekomendasi Klinik Gigi Hits dan Professional di Jogja:

1. Klinik Gigi Joy Dental

Klinik Gigi Joy Dental menawarkan semua jenis perawatan gigi yang diperlukan oleh sobat Cloud Sehat. Mulai dari Pembersihan Karang Gigi, Penambalan Gigi, Pemasangan Behel, Pencabutan Gigi, Pemasangan Gigi Palsu, Veneer Gigi, Pemutihan Gigi, Perawatan Gigi Anak dan masih banyak lagi. Perawatan yang lengkap ini didukung oleh dokter gigi dan dokter gigi spesialis yang lengkap.

Joy Dental buka Senin – Sabtu jam 9 pagi sampai dengan 9 malam. Jika sobat Cloud Sehat ingin datang hari Minggu juga bisa loh, cabang Joy Dental Kaliurang buka juga hari Minggu dari jam 11 siang sampai jam 3 sore.

Joy Dental saat ini telah memiliki 6 cabang yang tersebar di Jogja. Untuk mengetahui lokasi klinik gigi terdekat dari rumah sobat Cloud Sehat, dapat langsung mengunjungi https://klinikjoydental.com/

Atau sobat Cloud Sehat juga dapat menghubungi Hotline Joy Dental 0877 3669 7888.

2. Klinik Gigi Gio Dental Care

Klinik Gigi Gio Dental Care merupakan salah satu klinik gigi dengan cabang terbanyak di Jogja sehingga sobat Cloud Sehat tinggal mencari cabang terdekat dari rumah. Gio Dental Care memiliki dokter gigi dan dokter gigi spesialis yang kompeten di bidangnya. Banyak sekali jenis perawatan yang ditawarkan oleh Gio Dental Care dan didukung juga oleh peralatan yang modern.

Gio Dental Care memberikan nuansa ceria di setiap cabang klinik nya yang akan membuat sobat Cloud Sehat merasa nyaman saat perawatan di Gio Dental Care. Gio Dental Care buka dari hari Senin – Sabtu jam 9.30 pagi sampai dengan jam 9 malam. Ada beberapa cabang Gio Dental Care yang buka juga hari Minggu.

Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai perawatan gigi di Gio Dental Care, sobat Cloud Sehat dapat mengunjungi https://www.giodentalcare.com/

3. Klinik Gigi Opal Dental

Klinik Gigi Opal Dental memberikan perawatan gigi berkualitas dengan standar internasional. Saat ini Opal Dental saat ini telah memiliki 2 cabang di Jogja yaitu Opal Dental Pakuningratan dan Opal Dental Demangan. Opal Dental memiliki komitmen untuk memberikan pelayanan yang berkualitas untuk semua pasien yang datang jadi sobat Cloud Sehat tidak perlu ragu untuk melakukan perawatan di Opal Dental.

Semua perawatan di Opal Dental didukung oleh tim dokter gigi dan dokter gigi spesialis sebelumnya telah melalui seleksi yang ketat. Untuk lebih jelasnya sobat Cloud Sehat dapat kepoin langsung di https://www.opaldentalindonesia.com/

Opal Dental buka setiap Senin – Sabtu dari jam 9 pagi sampai dengan jam 9 malam, khusus hari Sabtu buka dari jam 9 pagi sampai dengan 4 sore. Hari Minggu dan hari libur nasional tutup.

4. Klinik Gigi Dentes

Klinik Gigi Dentes merupakan klinik gigi dengan cabang terbanyak di Jogja, didirikan oleh dokter gigi Handoko sejak tahun 2005. Selain di Jogja, Klinik Gigi Dentes sudah membuka cabang di Bali, Depok, Bandung, dan Purwokerto. Saat artikel ini dibuat, Klinik Gigi Dentes telah membuka cabang ke 28, ternyata sudah banyak sekali cabangnya sobat Cloud Sehat.

Klinik Gigi Dentes juga memberikan pelayanan gigi yang lengkap untuk sobat Cloud Sehat mulai dari Veneer, Pemasangan Behel, Tambal Gigi, Cabut Gigi, dan masih banyak lagi. Klinik Gigi Dentes buka setiap hari Senin-Sabtu jam 9 pagi sampai dengan 9 malam. Jika sobat Cloud Sehat ingin melakukan reservasi dapat langsung klik website nya di https://klinikgigidentes.com/

5. Klinik Gigi RD Dental Center

Klinik Gigi RD Dental Center bernuansa hijau dengan pusatnya berada di jalan Jogja Solo kilometer 13 Barat SD Kanisius Kalasan. RD Dental Center merupakan singkatan dari Rully Dentist Dental Center dan dokter gigi Rully merupakan pendiri dari RD Dental Center ini.. Perawatan yang sangat beragam juga ditawarkan oleh RD Dental Center, mulai dari Scaling atau Pembersihan Karang Gigi, Kawat Gigi, Veneer, Pemutihan Gigi, Implan Gigi, dan lain-lain.

Untuk info lebih lanjut mengenai dokte gigi yang ada di RD Dental Center, sobat Cloud Sehat dapat klik website RD Dental Center di https://rddentalcenter.com/id

Leave a Comment